Cara ampuh menghilangkan komedo secara alami, mudah dan menyenangkan.

Cara menghilangkan komedo putih dihidung secara alami

Cara menghilangkan komedo putih dihidung secara alami

Cara menghilangkan komedo putih dihidung secara alami - Komedo merupakan salah satu masalah kesehatan wajah yang sering muncul, memang masalah komedo tidak menimbulkan bahaya dan masalah yang serius, namun setidaknya bisa mengganggu penampilan anda. Khususnya bagi wanita yang menginginkan selalu tampil cantik kapan saja.

Komedo dibagi menjadi dua jenis, yaitu komedo hitam dan komedo putih. Nah kali ini yang akan kita bahas adalah mengenai komedo putih. Kenapa kita harus menghilangkan komedo?. Komedo putih bisa menyumbat pori-pori kulit kita, sehingga menjadi penyebab timbulnya jerawat. Sumbatan akibat komedo putih ini bisa menjadi tempat berkembang biak bakteri jerawat dan menimbulkan peradangan. 

Cara alami menghilangkan komedo


menghilangkan-komedo-putih-dihidung
komedo putih dihidung
Ada cara cepat untuk menghilangkan komedo, yaitu dengan dipencet. Namun hal ini juga beresiko, seperti menimbulkan iritasi karena kita memaksa komedo keluar atau jika tangan kita dalam kondisi tidak bersih, maka kuman-kuman akan mampir ke bekas komedo tadi dan berkembang biak, bisa jadi menimbulkan iritasi ataupun pembengkakan. Maka dari itu hindari cara menghilangkan komedo putih dengan dipencet.

Lalu bagaimana cara yang aman ?. Ada beberapa tips yang bisa anda gunakan, salah satunya menggunakan masker bahan-bahan alami. Berikut cara penggunaan beberapa bahan alami untuk menghilangkan komedo putih dihidung 

1. Masker kentang
Cukup dengan memarut kentang, kemudian terapkan keseluruh wajah. 

2. Jeruk nipis. 
Anda cukup menerapkan perasan serta buahnya ke wajah. Hal ini bisa mambantu menghilangkan komedo hitam dan komedo putih. Anda akan terlihat lebih cerah dengan kulit wajah yang lebih segar dan kencang.

3. Putih telur.
anda cukup menggunakan putih telur sebagai masker. Oleskan ke wajah dan tunggu hingga kering. Kemudian bersihkan wajah dengan air hangat.

4. Lidah buaya.
Lidah buaya membantu mencegah infeksi karena iritasi. nda cukup mengaplikasikan lidah buaya pada wajah anda. Tunggu hingga kering kemudian bersihkan sampai bersih.

Lakukan secara konsisten untuk hasil yang maksimal, selain tips diatas salah satu faktor penting adalah pencegahan, nah baca juga ya tips meminimalisir munculnya komedo dihidung. Jangan lupa share artikel Cara menghilangkan komedo putih dihidung secara alami agar lebih bermanfaat.

Bagikan ke :

Facebook Google+ Twitter
Posted by bela aja, Published at 07.15

h

Google
Copyright © 2013 Cara ampuh menghilangkan komedo